Yamaha bLU cRU School and Riding Experience Sentul, Pacu Adrenalin Ala Komunitas Bersama Pembalap Nasional

Senin 30-05-2022,11:37 WIB
Reporter : Reza Permana
Editor : Reza Permana

Sistem injeksi bahan bakarnya sendiri mampu mengeluarkan daya hingga 14,2 kW/10.000 rpm dengan sistem dukungan liquid cooled yang membuat mesin tidak mudah panas.

Dari segi dimensi, motor berbobot 134 kg ini memiliki tinggi tempat duduk 810 menjadikan pengalaman berkendara terasa begitu luar biasa sesuai dengan taglinenya ‘born to be free’.

Kategori :