Kabar Baik! Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 25 Sudah Dibuka, Buruan Daftar

Rabu 30-03-2022,10:49 WIB
Reporter : Derry Sutardi
Editor : Derry Sutardi
Kabar Baik! Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 25 Sudah Dibuka, Buruan Daftar

- Siapkan alat tulis untuk tes online yang berlangsung selama 15 menit

- Setelah selesai, tunggu e-mail pemberitahuan dari Kartu Prakerja.

2. Isi data diri

- Masukkan email dan password

- Masukkan nomor KTP dan tanggal lahir

- Isi data dirimu dengan lengkap, seperti alamat rumah, nama lengkap, dan lain-lian.

- Upload foto KTP

- Masukkan nomor telepon dan kote OTP yang dikirim ke nomor ponsel

Baca juga: Cara Ikut Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 24, Berikut Jenis Insentif yang Bakal Diterima Peserta

3. Ikuti tes motivasi dan kemampuan dasar

- Ikuti tes dengan klik "Mulai Sekarang"

- Siapkan alat tulis untuk tes online yang berlangsung selama 15 menit

- Setelah selesai, tunggu e-mail pemberitahuan dari Kartu Prakerja.

 

 

Kategori :