Hari Ini Beli BBM Pertalite dan Solar Pakai MyPertamina, Sejumlah SPBU di Palembang Masih Cash

Jumat 01-07-2022,17:18 WIB
Editor : Khomsurijal Wahibudiyak

"Alasannya sih karena dengan menggunakan aplikasi biasanya lebih ribet bayarnya atau pasti memakan waktu lama sehingga mengantri pun lebih lama, tidak adil juga bagi warga yang kurang mengerti teknologi seperti mungkin orang tua yang gaptek atau warga yang tidak punya internet," tukasnya.

(Artikel ini telah tayang di Penerapan Aplikasi MyPertamina Timbulkan Kemacetan)

Kategori :