Bali United Vs Persis Solo, Coach Teco: Tetap Respek ke Lawan

Kamis 15-09-2022,15:10 WIB
Reporter : rizky ari gunawan
Editor : Khomsurijal Wahibudiyak

Bali United saat ini hanya terpaut satu poin dari pemuncak klasemen Madura United.

Jika Bali United berhasil memenangkan pertandingan melawan Persis Solo pastinya akan merebut sementara puncak klasemen.

Sedangkan Persis Solo saat ini menduduki posisi ke-15 dengan raihan 7 poin dari hasil dua kemenangan, satu imbang dan enam kekalahan.

Kategori :