Mengenal Senjata Api Jenis Luger, Pistol Buatan Jerman yang Diduga Ikut Habis Nyawa Brigadir J

Sabtu 17-09-2022,13:10 WIB
Reporter : Derry Sutardi
Editor : Derry Sutardi

- Berat 0,87 kg

- Panjang 233 mm

- Panjang laras 98 mm 203 mm

- Peluru 7,65 22mm Parabellum, 9 19mm Parabellum

- Amunisi Magazen 8, Drum 32

Harga Luger

Senjata Luger pertama kali dipasarkan untuk pasar Amerika Serikat pada tahun 1907.

Replika Luger nyatanya pernah ditunjukkan dalam film Wall Street hingga dijuluki sebagai pistol paling langka di dunia.

Bukan tanpa alasan pistol Luger jadi senjata ternama di dunia.

Ternyata harga pistol Luger bisa mencapai angka satu juta dollar ( US$ 1 juta).

Pistol sejuta dollar itu pun dibeli oleh miliuner Indonesia ,Yani Haryanto di tahun 1980.

 

Kategori :