Sidang Paripurna DPR RI Setujui Naturalisasi Jordy Amat dan Sandy Walsh, Lengkapi Tim Shin Tae-yong

Selasa 20-09-2022,18:47 WIB
Reporter : Rizky Ari Gunawan
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Komjen Agus Andrianto Minta Kapolda Tidak Mutasi Anggota di Gakkumdu Selama Pemilu 2024

Jordi Amat merupakan pemain naturalisasi yang berdarah Indonesia - Spanyol, saat ini dia bermain di Johor Darul Ta’zim Malaysia.

Sedangkan Sandy Walsh keturunan Indonesia-Belanda yang saat ini bermain untuk klub Belgia, KV Mechelen.

Jordy Amat dan Sandy Walsh pernah diajak untuk latihan bareng bersama Timnas Indonesia pada bulan mei lalu.

BACA JUGA:Reza Arap Digosipkan Selingkuh, Wendy Walters Sempat Ungkap Hal Ini di Hadapan Deddy Corbuzier

BACA JUGA:Jokowi Bantah Daya Listrik 450 VA Dihapus, Said Didu: Jika Ribut Muncul Pahlawan, Seperti Biasa

Jika sudah sah menjadi WNI, kedua pemain ini kemungkinan bisa mengikuti ajang bersama Timnas Indonesia saat Piala AFF 2022 mendatang.

Ajang Piala AFF 2022 ini akan berlangsung pada 23 Desember 2022 sampai 15 Januari 2023.

Kategori :