BACA JUGA:Laga Persis Solo Vs PSM Makassar Berakhir Imbang 1-1
Adapun komitmen Chery di Indonesia antara lain pengembangan kendaraan dengan energi terbarukan, kontribusi Chery melalui strategi investasi yang dalam dan mengakar kuat.
Selain itu membangun kedekatan dan kepercayaan konsumen dengan memenuhi kebutuhan dan kepuasan konsumen melalui produk dan layanan yang berkualitas, serta konsisten dalam pengembangan inovasi yang diimplementasikan secara menyeluruh, mulai dari tahap riset, produksi, hingga purna jual.
BACA JUGA:Rizky Billar Mengaku Sering Lakukan 'KDRT' ke Lesti Kejora, Video Pengakuannya Viral di Instagram
Masih dengan Tao Yong, Chery memiliki standar tinggi dalam quality control yang telah diakui secara global.
“Kami yakin konsumen Indonesia akan memiliki kualitas berkendara yang tinggi yang didukung oleh berbagai teknologi mumpuni,” tambah Tao Yong.