Erick Thohir Serahkan Surat Khusus Presiden Jokowi ke Presiden FIFA, Bahas Sepakbola Indonesia

Kamis 06-10-2022,14:12 WIB
Reporter : Rizky Ari Gunawan
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Nama Kader yang Mundur Usai Nasdem Usung Anies Jadi Capres, Farhan: Mereka Memiliki Hak Politik

BACA JUGA:Rizky Billar Bisa Jadi Tersangka dan Ditahan Hari Ini, Polisi: Lesti Kejora Takut Pulang ke Rumah

"Hari senin malam saya telah bertelephon langsung, berbicara langsung dengan Presiden FIFA Gianni Infantino, kami berbicara banyak mengenai tragedi di Stadion Kanjuruhan," kata Jokowi, Rabu 5 Oktober 2022.

Jokowi juga menyatakan akan menerima keputusan apapun dari FIFA jika Indonesia mendapatkan sanksi.

"Selain itu juga berbicara mengenai FIFA U-20, kami berbicara banyak, tetapi keputusan tersebut merupakan kewenangan FIFA," ujar Jokowi.

Kategori :