Haji Haryanto Beberkan Tabiat Rian Mahendra Saat Masih di PO Haryanto, Ambil Uang di Agen-agen

Sabtu 07-01-2023,15:59 WIB
Reporter : Reza Permana
Editor : Reza Permana

Bahkan Rian menuliskan, ‘Tolong hujatan kalian lemparkan ke aku saja.. insyaAllah aku tak akan tumbang dan menyerah utk berusaha menebus kesalahan2ku.. tapi jangan keanak2ku.. aku belum bisa membahagiakan mereka.. jangan bebankan dosa2ku dimasa lalu kepada mereka’.

BACA JUGA:Diduga Dibunuh, ART di Pondok Ranggon Ditemukan Tewas Bersimbah Darah

BACA JUGA:Biar Makin Aman, Berikut 7 Resolusi Safety Riding dari Wahana

Warganet langsung serbu akun Rian Mahendra dengan meninggalkan beragai pesan, mulai dari komen yangmemberikan semangat bahkan komen yang juga mengungkit masa lalunya.

Salah satu akun juga kembali mengungkit tentang sertifikat serta surat mobil yang digadaikan oleh Rian.

‘Tolong bantah, apa yg pak Haji beritakan terhadap jenengan mas. Khususnya minta 300jt sampe ngamuk" Masuk kamar, dan hampir mau memukul bapak. Lek masalah ketipu bitcoin, minjem ke citra dewi, gadai BPKB avanza sertifikat mertua, gadai mobil fortuner itu aku tutup mata,’ tulis akun @toekanggambar87.

Kategori :