Bubarkan Relawan Ganjar Pranowo Mania, Immanuel Ebenezer Singgung Pemimpin Yang Sombong

Kamis 09-02-2023,21:42 WIB
Reporter : Intan Afrida Rafni
Editor : Khomsurijal Wahibudiyak

"Pertama, tidak ada suruhan dari pihak manapun khususnya Pak Jokowi atau arahan-arahan atau perintah-perintah juga dari PDIP," ujar Immanuel Ebenezee. 

"Ini murni real kita melihat sosok orang yang kita harapan ternyata tidak punya gagasan," lanjutnya. 

Lebih lanjut, menurut Immanuel Ebenezer, Ganjar Pranowo dinilai tidak memiliki keberanian untuk bergerak menjadi pemimpin yang lebih baik lagi. 

"Kedua tidak punya keberanian, tidak punya nyali semoga ini menjadi kritikan buat dia dan adrenalinnya bergerak menjadi lebih berani," imbuhnya. 

Kategori :