KCIC Tambah Perjalanan Kereta Cepat Whoosh, Cek Jadwal dan Cara Beli Tiketnya di Sini

Kamis 26-10-2023,17:38 WIB
Reporter : Lebrina Uneputty
Editor : Lebrina Uneputty

Pemesanan mulai H-7 hingga 30 menit sebelum keberangkatan

Pembayaran melalui QRIS

Penumpang mendapatkan tiket fisik.

3. Loket

Pemesanan mulai H-7 hingga 30 menit sebelum keberangkatan

Pembayaran melalui cash, debit, kartu kredit, dan QRIS.

Penumpang mendapatkan tiket fisik.

4. Aplikasi Whoosh

Unduh aplikasi Whoosh-Kereta Cepat di Google Play Store atau App Store

Login atau daftar jika belum memiliki akun

Setelah login, pilih rute dan jadwal keberangkatan Whoosh yang diinginkan

Berikutnya, pilih nomor kursi kereta cepat

Pilih metode pembayaran tiket Whoosh

Setelah pembayaran tiket Whoosh berhasil, penumpang akan mendapatkan e-ticket.

5. Aplikasi KAI Access

Buka aplikasi Access by KAI

Kategori :