4. Trans Studio Cibubur
Spooktacular October! Trans Studio Cibubur tawarkan promo tiket masuk mulai dari Rp125 ribu untuk setiap pembelian 3 tiket ke atas.
Main ber-3
- Weekdays: Rp200.000 per orang
- Weekend: Rp260.000 per orang
Main ber-4
- Weekdays: Rp162.500 per orang
- Weekend: Rp211.250 ribu per orang
Main ber-5
- Weekdays: Rp125.000 per orang
- Weekend: Rp162.500 per orang
Promo tersebut berlaku untuk periode hingga 20 Oktober 2024 dengan pembelian tiket melalui www.transentertainment.com.