AHY Lantik 25 Pejabat Eselon II di Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan

Jumat 15-11-2024,13:15 WIB
Reporter : Fajar Ilman
Editor : Khomsurijal W

7. Asisten Deputi Pemerataan Pembangunan dan Pengembangan Wilayah II: Sora Lokita

8. Asisten Deputi Percepatan Pembangunan Kawasan Perdesaan dan Transmigrasi: Muhammad Burhanudin Borut

9. Asisten Deputi Percepatan Pembangunan Kawasan Kepulauan, Pesisir, dan Daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal: Kartika Listriana

10. Sekretaris Deputi Bidang Koordinasi Konektivitas: Rustam Efendi

11. Asisten Deputi Pengembangan Konektivitas Antar Wilayah: Djoko Hartoyo

12. Asisten Deputi Konektivitas Darat dan Perkeretaapian: Hermin Esti Setyowati

13. Asisten Deputi Konektivitas Maritim dan Udara: Balkis Kusumawati

14. Asisten Deputi Konektivitas Berkelanjutan: Meinarti Fauzie

15. Asisten Deputi Sarana dan Prasarana Pendukung Konektivitas: Liz Zeny Merry

16. Sekretaris Deputi Bidang Koordinasi Infrastruktur Dasar: Romi Firman

17. Asisten Deputi Infrastruktur Umum dan Sosial: Eng. Lukijanto

18. Asisten Deputi Infrastruktur Sumber Daya Air dan Pangan: Rahman Hidayat

19. Asisten Deputi Infrastruktur Energi dan Telekomunikasi: Ridha Yasser

20. Asisten Deputi Pembiayaan Pembangunan Perumahan dan Kawasan Permukiman: Ferry Akbar Pasaribu

21. Asisten Deputi Pembangunan Perumahan Transmigrasi dan Daerah Tertinggal: Tubagus Nugraha

Kategori :