Enzo Fernandez dan Nicolas Jackson Andalan Chelsea, Duo Maut Poles The Blues di Liga Primier 2024-2025

Selasa 03-12-2024,10:42 WIB
Reporter : Subroto Dwi Nugroho
Editor : Subroto Dwi Nugroho

Dengan 13 pertandingan berlalu, musim sepak bola tahun ini sepertinya akan menjadi musim tersukses dalam karier Nicolas Jackson.

Chelsea saat ini berada di peringkat ketiga Liga Primier, dengan 25 poin setelah 13 pertandingan dimainkan.

 

Kategori :