Michael juga mengimbau masyarakat untuk tetap siaga terhadap potensi hujan lebat yang masih tinggi dalam beberapa hari ke depan.
“Curah hujan dini hari nanti masih terpantau tinggi, sehingga kami mengimbau warga Jakarta untuk tetap waspada terhadap kemungkinan hujan lebat pada esok hari,” tutupnya.