Penggunaan produk ini dapat melindungi rantai dari penumpukkan debu dan keausan, mengurangi kebisingan serta gesekan rantai, juga mencegah terbentuknya karat pada rantai.
Cara menggunakannya sangat mudah, tinggal semprotkan pada bagian rantai secara menyeluruh. Produk ini dipasarkan seharga Rp 24.000 HED*
BACA JUGA:Ngerih! Ini Dia Formasi Tim dan Pembalap Yamaha di Kejurnas 2025 Serta Tim Satelit di ARRC 2025
BACA JUGA:GTA Jakarta, Diserbu Ribuan Pengguna Yamaha Aerox
4. YAMALUBE Coolant
Cairan pada sistem pendingin radiator motor Yamaha dengan keunggulan menstabilkan suhu mesin, mencegah dan melindungi dari pembentukan karat dan korosi di sistem pendingin.
Yamacoolant memiliki titik beku -13°C dan titik didih 109°C sehingga aman untuk menjaga performa mesin. memiliki 2 kemasan yaitu 600 ml dengan konsentrat 40% dan 900 ml dengan konsentrat 50%.
Produk ini dipasarkan seharga Rp 23.000 HED* untuk varian 600 ml dan Rp 38.000 HED* untuk varian 900 ml