Tak hanya itu, para peserta juga diajak untuk menikmati sisi lain Jakarta—dari kekayaan budaya, landmark modern, hingga keanekaragaman kuliner khas ibu kota.
OCM 2025 diharapkan menjadi pengalaman ilmiah yang inspiratif dan membawa dampak nyata bagi masa depan ortopedi.