Sejak musim lalu, Marselino memang jarang mendapatkan kesempatan tampil bersama tim utama Oxford United.
Hal ini pun memunculkan perbandingan di kalangan netizen. Salah satu pengguna X menulis:
“Dulu Marselino lebih unggul dari Beckham. Tapi sejak Beckham rutin tampil bersama Persib dan Marselino jarang main, sekarang permainan Beckham terlihat lebih matang.” — tulis akun @triplekill1999.
Komentar lain juga menyoroti keputusan di lapangan saat laga Indonesia vs Taiwan:
“Harusnya Mauro Zijlstra bisa cetak dua gol kalau Marceng mau mengoper. Sayang, masih terlalu egois.” tulis akun @GruncyGrunc.