Ritual Adat Labuh Sesaji, Kearifan Lokal Kawah Gunung Bromo yang Menyimpan Makna Luhur

Jumat 17-06-2022,19:35 WIB
Reporter : Syaiful Amri
Editor : Syaiful Amri

Menurutnya wisata Gunung Bromo boleh saja semakin maju dengan berbagai inovasinya, akan tetapi budaya warga Suku Tengger tidak boleh berubah karena kearifan lokal masyarakat Tengger adalah penunjang utama wisata Gunung Bromo.

Adat dan budaya Tengger di wilayah Gunung Bromo tidak hanya berpusat di Kecamatan Sukapura saja, tetapi juga berada di kecamatan sekitarnya, sehingga hal itu merupakan kekayaan yang harus dirawat dan dijaga agar destinasi wisata Gunung Bromo tetap diminati wisatawan khususnya mancanegara.

Perjuangan Marit yang mempertaruhkan nyawanya demi mendapatkan sesajen yang sudah diberi mantra merupakan salah satu keunikan dan kearifan lokal yang terus dilestarikan oleh warga Tengger hingga kini.

 

Kategori :