Virgil Van Dijk Komentari Messi Jelang Lawan Argentina: 'Saat Kami Menyerang Dia Akan Bersantai'

Jumat 09-12-2022,06:00 WIB
Reporter : Robby Triadi Kusumah
Editor : Risto Risanto

Sempat kalah 0-3 di Nou Camp, The Reds berhasil membalikkan keadaan di Anfield untuk melenggang ke babak final dan menjadi juara.

Bukan hanya van Dijk yang sudah memberi tanggapan tentang pertemuan dengan Messi di babak perempat final Piala Dunia Qatar 2022 melainkan juga pelatih Belanda, Louis van Gaal.

"Benar, Messi adalah pemain paling berbahaya yang bisa membuat peluang untuk dirinya sendiri maupun rekannya" tutur pelatih berusia 71 tahun itu pada media Belanda, NOS.

BACA JUGA:Pantas! Mudah Bagi Napoli Kalahkan Liverpool 4-1, Ini Fakta Buruknya Pertahanan Virgil van Dijk Cs

"Di sisi lain, dia tidak banyak terlibat ketika lawan menguasai bola. Di situlah kami punya kesempatan." tutup van Gaal.

Kategori :