DALAM beberapa waktu belakangan, ada banyak orang yang mencari aplikasi Whatsapp Aero. Benar, aplikasi ini belakangan sedang banyak dicari karena menawarkan banyak fitur menarik di dalamnya.
WA Aero adalah aplikasi modifikasi dari Whatsapp messenger. Sebagai apps mod, tentu pengguna akan menemukan banyak perbedaan seperti disematkannya fitur-fitur tertentu yang tidak ada di aplikasi resminya.
Bagi Anda yang penasaran, balitteknologikaret.co.id akan mengulas tentang perbedaan keduanya. Jadi, simak saja pembahasan berikut untuk tahu perbedaan antara Whatsapp asli dengan versi mod-nya.
Perbedaan Antara Whatsapp Aero dengan Whatsapp Resmi
Anda harus tahu bahwa terdapat banyak perbedaan antara apps WA resmi dengan WA Aero. Berikut adalah beberapa perbedaan diantara keduanya yang bisa Anda simak.
1. Cara unduh
Perbedaan pertama adalah dari tata cara pengguna untuk mendapatkan aplikasinya. WA resmi bisa diunduh melalui laman playstore, sedangkan versi WA Aero hanya dapat diunduh melalui website resmi developernya.
2. Instalasi
Dalam proses instalasi, WA resmi bisa langsung terpasang di smartphone setelah selesai unduh melalui playstore. Sedangkan WA Aero harus diinstalasi dengan manual, memerlukan penyesuaian di pengaturan ponsel.
3. Tema/background
Whatsaap versi resmi tidak menawarkan tema layaknya versi mod Aero ini. Di Whatsapp Aero, pengguna bisa mendapatkan berbagai macam tema menarik serta background-background yang bebas dipakai.
4. Cek pesan terhapus
Whatsapp resmi tidak memungkinkan pengguna untuk melihat pesan terhapus yang dikirim padanya. Sedangkan melalui WA Aero, pengguna tetap bisa melihat pesan tersebut dengan mudah.
Jadi, misal Anda mengirim pesan kepada orang lain kemudian dihapus. Jika di WA resmi, pesan tersebut tidak akan terbaca, sedangkan di WA Aero penerima akan bisa membaca isi pesannya.
5. Pesan terjadwal