"Dan kita seharusnya tidak meremehkannya," ungkap Frank dalam video youtube tersebut.
Frank memberi saran agar masyarakat lebih waspada, atau membuat perencanaan dengan sebuah peringatan dini terkait gempa.
"Jika Anda berada di daerah rawan gempa, Anda memerlukan rencana sebelum gempa.
"Jadi saat tanah mulai berguncang, Anda bisa keluar bangunan atau rumah dengan sangat cepat," tambahnya. * Flo/