3 Tips Ini Dijamin Bikin Mudik 2023 Lebih Nyaman, Yuk Disimak!

Sabtu 25-03-2023,18:43 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan

#DiantarSangBintang juga menjadi cara Hyundai untuk bisa lebih dekat dengan masyarakat dengan berbagi kebahagiaan memberi kesempatan untuk kembali berkumpul bersama keluarga dan melepas kerinduan akan kampung halaman.

BACA JUGA:AG Akan Jalani Diversi, Disebut Tahapan Wajib

#DiantarSangBintang akan memberikan hadiah uang tunai serta perjalanan mudik yang worry-free bersama STARGAZER bagi 10 pemenang yang beruntung. 

Masyarakat dari seluruh daerah di Indonesia dapat terus berpartisipasi pada kompetisi foto dari kampanye #DiantarSangBintang dengan cara: 

● Upload foto orang yang paling dirindukan ke akun Instagram pribadi, lengkap dengan caption yang menceritakan kerinduan pada orang tersebut dan menyebutkan lokasi awal dan tujuan mudik yang diinginkan. 

● Pastikan akun Instagram yang digunakan aktif dan tidak di-private.

BACA JUGA:Kemenhub Prediksi Pemudik Lebaran 2023 Mencapai 123,8 Juta Orang, Didominasi Pemotor

● Follow akun Instagram @hyundaimotorindonesia

● Wajib pakai hashtag #DiantarSangBintang, tag @hyundaimotorindonesia, dan mention 3 orang untuk mengikuti kompetisi foto ini.

● Hyundai akan memilih 20 orang peserta dengan cerita terbaik sebagai finalis yang selanjutnya  akan mengikuti tahap voting. 

● Total 10 orang pemenang akan mudik dengan Hyundai STARGAZER dan mendapat THR senilai 20 juta rupiah untuk masing-masing pemenang.

BACA JUGA: Riwayat Chat WA David dan AG Tersimpan, Kuasa Hukum David : Klien Kami Tidak Pernah Hapus Chat

● Periode upload konten di kompetisi foto #DiantarSangBintang ini berlangsung pada tanggal 3–28 Maret 2023.

Hadirnya kampanye #DiantarSangBintang tidak terlepas dari kehadiran STARGAZER yang akan menemani para pemenang pada saat perjalanan mudik nanti. 

STARGAZER telah dilengkapi teknologi inovatif seperti Hyundai Bluelink dan fitur keselamatan terkini, Hyundai SmartSense, yang dirancang khusus sesuai dengan kondisi jalan serta kebutuhan masyarakat di Tanah Air.

Kategori :