BACA JUGA:Miss Universe Organization Angkat Bicara Atas Dugaan Pelecehan Seksual
Oleh sebab itu, Sudirman Said menyebutkan bahwa pihaknya telah mengundang banyak figur yang terpercaya untuk bergabung memperkuat Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).
“Rasanya tidak cukup bila kita hanya membicarakan posisi Capres dan Cawapres. Ada banyak sekali tugas-tugas yang harus diurus oleh tokoh-tokoh kredibel bila nanti Pak Anies diberi jalan Tuhan, memperoleh mandat rakyat untuk memimpin negeri ini," jelas Sudirman Said.
"Karena itu, mari perkuat dan rapatkan barisan," tandasnya.