Pada pengiriman pertama, pengirim sempat berbincang dengan Dito.
Namun pada pengiriman kedua hanya say hai. Dijelaskan kondisi saat itu di rumah Dito sedang ada acara.
Sekitar pukul 10:46 WIB Plate dan Johan memasuki ruang sidang.
Hanya saja masker keduanya tidak dibuka dan tanpa memberikan sepatah kata pun kepada wartawan.
Pukul 10:52 WIB Menpora Dito Ariotedjo dengan pengawalan memasuki ruang sidang.
Tidak lama setelah itu duduk di bangku yang sudah disiapkan di belakang garis area steril.