Sudah Diumumkan, Ini Pernyataan Lengkap Prabowo Subianto Gandeng Gibran Jadi Cawapres

Minggu 22-10-2023,21:08 WIB
Reporter : Amanda Fanny
Editor : Amanda Fanny

Ini sekaligus adalah deklarasi yang kita sampaikan ke masyarakat umum dan pada tanggal 25 hari Rabu kita akan daftar di KPU. Demikian, terima kasih. Saya kira tidak perlu ada pertanyaan lagi. Ini keputusan aklamasi, bulat dan konsensus. Dan kita siap maju untuk Indonesia Maju."

Dengan pengumuman tersebut, sekaligus menjadikan Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapres termuda sepanjang sejarah Indonesia. 

Kategori :