Kiky Saputri Keguguran Karena Kista Ovarium, Kenali Gejala dan Penyebabnya

Selasa 19-03-2024,13:48 WIB
Reporter : Amanda Fanny
Editor : Amanda Fanny

Penyebab Kista Ovarium

 

Adapun beberapa hal yang bisa jadi penyebab kista ovarium adalah sebagai berikut:

1. Gangguan hormon atau penggunaan obat tertentu 

2. Endometriosis 

3. Masa kehamilan

4. Infeksi

5. Komplikasi

6. Sindrom ovarium polikistik (PCOS)

7. Kista ovarium sebelumnya 

8. Cairan di ovarium 

Kategori :