Asyik! Ini Rincian Rute dan Diskon Tarif Tol 20% saat Arus Balik Lebaran

Senin 15-04-2024,11:56 WIB
Reporter : Marieska Harya Virdhani
Editor : Marieska Harya Virdhani

2. Dari GT Prabumulih ke GT Indralaya atau sebaliknya:

- Kendaraan Golongan I dari Rp 112.000,- menjadi Rp 95.500,- 

- ⁠Kendaraan Golongan II dan III dari Rp 168.000,- menjadi Rp 142.500,- 

- Kendaraan Golongan IV dan V dari Rp 224.000,- menjadi Rp 190.000,- 

BACA JUGA:Diskon Tarif Tol Trans Sumatera Diberlakukan Mulai Besok

3. Dari GT Dumai ke GT Pekanbaru atau sebaliknya: 

- Kendaraan Golongan I dari Rp 171.500,- menjadi Rp 137.000,- 

- Kendaraan Golongan II dan III dari Rp 257.000,- menjadi Rp 205.500,- 

- Kendaraan Golongan IV dan V dari 343.000,- menjadi Rp 274.500,-

BACA JUGA:Pertamina Tambah Pasokan LPG 3 Kg Sebanyak 14.4 Juta Tabung di Seluruh Indonesia

Hutama Karya mencatat lalu lintas kendaraan yang melintas saat diberlakukan diskon tarif tol kemarin, angkanya cukup tinggi yakni sebanyak 247.787 kendaraan. 

Sehingga, HK memprediksi akan ada peningkatan hingga 40% saat diberlakukan diskon arus balik ini. 

Potongan tarif ini tidak berlaku apabila pengguna jalan tol bertransaksi dengan saldo kartu Uang Elektronik (UE) yang kurang atau tidak terbaca asal dan golongan kendaraan. 

"Kami menghimbau pemudik untuk dapat mempelajari tarif JTTS dan memastikan Kartu Uang Elektronik dalam kondisi baik, saldo tercukupi sebelum melakukan perjalanan," kata Adjib.

(Ayu Novita)

 

Kategori :