Cara Cek Data Dapodik Guru Buat Persiapan PPG Daljab 2024, Lengkap Panduan Perbaruinya

Rabu 12-06-2024,11:58 WIB
Reporter : Syifa Lulu
Editor : Syifa Lulu

JAKARTA, DISWAY.ID - Jelang Program Profesi Guru Dalam Jabatan (PPG Daljab) 2024, hal yang harus dipersiapkan salah satunya cek data Dapodik guru.

Setiap guru diwajibkan untuk melakukan verifikasi data Dapodik (Data Pokok Pendidikan) untuk memastikan kelengkapannya.

Dapodik sendiri merupakan sistem basis data yang digunakan untuk menyimpan informasi pokok tentang pendidikan, termasuk data guru di Indonesia.

BACA JUGA:Pemutakhiran Data Calon Peserta PPG Daljab 2024 Paling Lambat 30 Juni, Ini yang Harus Diperhatikan!

Selain itu, Dapodik juga dapat dimanfaatkan Kemendikbud untuk memantau dan mengelola informasi yang berkaitan dengan satuan pendidikan, peserta didik, pendidik, tenaga kependidikan, dan lain sebagainya.

Data yang terkumpul dalam sistem akan mencakup banyak hal seperti profil dan status satuan pendidikan, data pribadi peserta didik, informasi kepegawaian dan kualifikasi pendidik, hingga substansi pendidik lainnya.

Lantas bagaimana cara cek dapodik guru dan memperbaharuinya? Simak langkahnya berikut ini.

Cara Cek Data Dapodik Guru

Untuk memeriksa data di Dapodik, guru bisa mengakses platform Dashboard GTK Kemendikbud melalui link di bawah ini:

  • http://dashboardgtk.data.kemdikbud.go.id/home.php

BACA JUGA:Segera Perbaiki! 7 Kriteria Guru yang Tidak Akan Dipanggil PPG Daljab 2024 di PMM

Adapun cara cek data Dapodik guru adalah sebagai berikut.

  • Kunjungi dan buka website http://dashboardgtk.data.kemdikbud.go.id/home.php
  • Kemudian pilih menu "Sebaran" dan klik "Cek Data GTK/Guru Honorer"
  • Masukan kriteria pencarian mulai dari provinsi, kabupaten/kota, dan jenis pendidikan, kemudian klik "Tampil".
  • Selanjutnya gulir layar ke bawah untuk melihat data sekolah 
  • Cara nama sekolah pada kolom tersedia
  • Gulir layar ke bawah untuk melihat data sekolah dan daftar nama untuk mengetahui informasi masing-masing guru.

Apabila informasi tidak ditemukan, kemungkinan data guru belum terdaftar pada Dapodik Sekolah.

Maka segera hubungi operator sekolah untuk memperbarui data dalam Dapodik tersebut.

BACA JUGA:Syarat dan Cara Daftar PPG Daljab 2024 Lewat SIMPKB, Ini Dokumen yang Perlu Disiapkan

Cara Memperbarui Data Dapodik Guru

Kategori :