Daftar Ruas Jalan yang Ditutup saat LPS Monas Half Marathon 2024 yang Digelar Besok 30 Juni

Sabtu 29-06-2024,15:23 WIB
Reporter : Syifa Lulu
Editor : Syifa Lulu

BACA JUGA:Catat! Event Lari Monas Half Marathon 2024 Digelar 30 Juni, Cek Harga Tiketnya di Sini

6. Simpang Kebon Sirih - Jalan Agus Salim ditutup pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

7. Jalan K.H. Wahid Hasyim sisi timur ditutup dan diarahkan via Jalan Agus Salim pada pukul 04.45 WIB - 07.15 WIB.

8. Jalan Taman Pejambon - Jalan Pejambon - Jalan Medan Merdeka Timur (sisi timur) - Jalan Ridwan Rais (sisi timur) - Jalan Arif Rahman Hakim sampai dengan putaran Tugu Tani - Jalan Menteng Raya - Simpang Menteng Raya - Jalan Cut Mutia akan ditutup pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

9. Jalan Habib Ali Kwitang Korps Marinir sampai Tugu Tani akan ditutup pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

10. Lalu lintas dari Cikini Raya atau Jalan Raden Saleh yang akan menuju Jalan Pangeran Diponegoro akan dialihkan melalui Raden Saleh Raya Jalan Cimandiri - Jalan Cilosari dan seterusnya mulai pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

BACA JUGA:Pesta HUT DKI Jakarta ke-497, Pemprov DKI Gelar Jakarnaval di Monas

11. Jalan Cikini Raya dari Simpang Jalan Cikini Raya - Jalan Raden Saleh Raya hingga Simpang Cikini Raya - Jalan Cilacap akan dilakukan penutupan pada pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

12. Jalan Prof. Moh. Yamin - Simpang Cik Ditiro ditutup dan lalu lintas dialihkan ke Jalan Cilacap pada pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

13. Jalan Mahbub Djunaidi menuju ke Jalan Kebon Sirih juga ditutup pukul 04.45 WIB - 07.00 WIB.

14. Lalu lintas yang melalui Bundaran Senayan dari arah timur ke barat dialihian ke Jalan Sisingamangaraja - Jalan Raden Patah - Jalan Hang Tuah dan seterusnya mulai pukul 05.00 WIB - 08.30 WIB.

15. Jalan Sisingamangaraja dari arah selatan ke utara mulai dari Simpang Sisingamangaraja Hang Tuah juga ditutup pada pukul 05.00 WIB - 08.30 WIB.

Kategori :