Begini Komentar Manager SPBU Labuan Bajo Soal Antrean BBM

Selasa 09-07-2024,13:01 WIB
Reporter : Sabrina Hutajulu
Editor : Subroto Dwi Nugroho

"Distribusi mengalami kendala pada perbaikan jalan serta jalanan yang licin di daerah Cideng jalur Ruteng-Lembor-Labuan Bajo, sehingga keadaan menjadi tidak aman (unsafe) untuk mobil tangki melintas," katanya dalam keterangan resmi Senin 8 Juli 2024.

Hingga saat ini, dikatakan Ahad pihaknya akan terus monitoring stok serta pengiriman BBM di SPBU Kab. Manggarai Barat-Labuan Bajo.

BACA JUGA:Patroli Gabungan TNI-Polri dan UPF Timor Leste Serta CIQ, Amankan Perbatasan Indonesia- Timor Leste

BACA JUGA:Geger! Ormas Makassar Geruduk Asrama Mahasiswa Papua Gegara Kibarkan Bendera OPM Diviralkan

"Pertamina juga berkoordinasi dengan Polres Kab. Manggarai Barat serta pengawas SPBU untuk penertiban antrian," papar Ahad.

"Juga berkoordinasi dan monitoring dengan Pemerintah Daerah untuk progress jalanan licin tersebut," tandasnya.

 

Kategori :