Sempat Bebas, Bandar Narkoba Asal Kalteng Kembali Dibekuk BNN

Kamis 12-09-2024,11:45 WIB
Reporter : Rafi Adhi Pratama
Editor : Marieska Harya Virdhani

"Tersangka lain yang turut diamankan adalah seorang pria berinisial E. Perannya dalam sindikat jaringan narkotika ini adalah sebagai pengepul uang hasil penjualan pada loket transaksi. E diamankan sehari sebelum S berhasil dibekuk," terangnya.

 

Kategori :