BACA JUGA:Di Hadapan Kader PDIP, Ganjar dan Panda Nababan Bahas Strategi Pemenangan Pilkada 2024
Terlebih dapat memenangkan Pilkada 2024, khusunya di tingkat Gubernur Banten dan tingkat kota Tangerang.
"PAC dan ranting se-Kota Tangerang harus solid memenangkan Airin-Ade dan Sachrudin Maryono. Kita jangan takut dan tetap waspada terhadap lawan-lawan kita," ujar Ribka.