Ruben Amorim Muak Performa Marcus Rashford, Man United Bakal Lego ke PSG

Sabtu 14-12-2024,20:44 WIB
Reporter : Subroto Dwi Nugroho
Editor : Subroto Dwi Nugroho

Fakta bahwa PSG bersedia mengeluarkan dana sebesar 75 juta poundsterling untuk kesepakatan ini menjadi bukti keseriusan mereka mengejar Marcus Rashford.

Ini akan menjadi kesempatan bagi Marcus Rashford untuk mendapatkan kembali performa terbaiknya dan menegaskan dirinya di lingkungan baru yang lebih ambisius.

Kategori :