Dalam kondisi normal pengisian daya dari 0-100% butuh waktu 7 jam 20 menit.
Kemudian ketika pengisian baterai dari 25-75%, butuh waktu 3 jam 30 menit.
Soal daya tahan lama baterai, kembali lagi ke masing-masing karakter berkendara.
Dengan adanya fitur dua mode berkendara, "Eco" dan "Standard" Anda bisa menyesuaikan kondisi jalanan.
Dan jangan lupa, saran kami selalu bawa kabel charger.