JAKARTA, DISWAY.ID – Institusi kepolisian kembali jadi sorotan netizen, di mana sebuah video memperlihatkan seorang Polisi pistol ke warga di Jembatan Gantung Jakarta Barat.
Peristiwa tersebut diungkapkan terjadi pada Senin 30 Desember 2024 pagi.
Dalam video yang diposting oleh akun Instagram @warga.jakbar terlihat seorang polisi todongkan pistol ke warga.
BACA JUGA:Arsenal dan Manchester City Beri Kode Siaga Merah, Dani Olmo Siap Dilepas Barcelona Bebas Transfer
BACA JUGA:KA BIAS Madiun: Solusi Transportasi Modern Penghubung Bandara Adi Soemarmo dan Kota Madiun
Selain itu juga terlihat beberapa anggota Polisi lainnya bersama dengan anggota Polisi yang menodongkan pistolnya.
Terlihat warga tersebut memegang golok dan mendatangi rombongan Polisi.
Saat didatangi oleh warga tersebut, pihak kepolisian yang salah satunya memegang Pistol berusaha untuk mundur.
BACA JUGA:Verrell Bramasta Janji Tak Korupsi Selama Menjabat Anggota DPR: Takut Hisab di Akhirat!
BACA JUGA:Tragis! Kebakaran Warteg di Senen, Pasutri Lansia Tewas Terjebak dalam Kamar
“Belum dikatahui kronologisnya. Kejadian pagi ini di Jembatan gantung Jakarta Barat, Senin 30 Desember 2024,” tulis akun tersebut.
Postinga video itu mendapatkan berbagai tanggapan dari netizen yang mempertanyakan kenapa Polisi sudah memegang senjata malahan kabur.
“Megang pistol kenapa pada lari,” tulis akun @ratu_ngemil.
BACA JUGA:Tragis! Kebakaran Warteg di Senen, Pasutri Lansia Tewas Terjebak dalam Kamar