Jawaban: Tanggal 27 Rajab
10. Di manakah letak Masjidil Aqsa?
Jawaban: Palestina
11. Sebelum menerima perintah shalat 5 waktu, berapa jumlah rakaat yang diperintahkan pertama kali oleh Allah SWT untuk umat Nabi Muhammad SAW?
Jawaban: 50 rakaat
12. Isra Miraj merupakan mukjizat yang Allah SWt berikan untuk menghibur Nabi Muhammad SAW yang saat itu sedang berduka cita karena kehilangan dua orang yang beliau cintai, siapa mereka?
Jawaban: Istrinya yang bernama Khadijah dan Paman Rasulullah bernama Abu Thalib
13. Apa yang dilakukan Nabi Muhammad SAW setelah sampai di Masjid Aqsa?
Jawaban: Melaksanakan shalat dua rakaat
14. Rasulullah bertemu dengan Nabi Ibrahim As dalam peristiwa Isra Miraj, di langit ke berapa Mereka bertemu?
Jawaban: Di langit ketujuh
15. Siapa yang Rasulullah temui di langit pertama?
Jawaban: Nabi Adam As.
Itu dia contoh soal tema Isra Miraj 2025 yang lengkap dengan jawabannya sebagai satu referensi acara di sekolah. Semoga membantu!