SELAMAT! Kamu Dapat Saldo DANA Gratis Rp878.000 dari Jawab Kuis, Cek Dompet Digital Sekarang

Kamis 03-04-2025,19:00 WIB
Reporter : Syifa Lulu
Editor : Syifa Lulu

BACA JUGA:Kulineran Murah di Maliosewu Lampung Mulai Rp5000an, Spot Wisata Favorit Usai Lebaran

Melansir dari Google Play Store, Million Quiz menyajikan kuis dengan soal pilihan ganda, True False, dan Image Pertanyaan. 

Adapun kuiz yang diberikan yakni seputar pengetahuan sejarah, kuliner, hinga kebudayaan Indonesia.

Adanya aplikasi ini membuat masyarakat dapat kembali mengasah otak dan belajar sambil mencari uang.

Cara Dapat Saldo DANA Gratis Lewat Million Quiz

Untuk mendapatkan saldo DANA gratis dari Million Quiz, kamu hanya perlu mengikuti beberapa langkah sederhana berikut ini: 

BACA JUGA:Jumlah Pemudik Menurun Pada Lebaran 2025, Ini Tanggapan Kadin

1. Install Aplikasi Million Quiz di HP

Jika belum memiliki aplikasi Million segera mengunduh aplikasi melalui Google Play Store atau Apple App Store di handphone.

Pastikan untuk mendaftar dan mengaktifkan akun Million Quiz sebelum menjawab kuis.

2. Ikuti Kuis yang Tersedia

Di dalam aplikasi DANA, sering kali terdapat kuis-kuis yang dapat diikuti oleh penggunanya. Cari bagian "Kuis" atau "Promo" yang ada di menu aplikasi.

Kamu akan menemukan berbagai jenis kuis dengan hadiah menarik, termasuk saldo DANA gratis.

BACA JUGA:Kulineran Murah di Maliosewu Lampung Mulai Rp5000an, Spot Wisata Favorit Usai Lebaran

3. Jawab Pertanyaan dengan Benar

Setiap kuis biasanya berisi beberapa pertanyaan yang harus dijawab dalam waktu yang ditentukan. Pastikan kamu menjawab dengan tepat, karena hadiah biasanya diberikan kepada peserta yang menjawab dengan benar.

4. Kumpulkan Poin dan Dapatkan Saldo

Setiap jawaban yang benar akan mendapatkan  hadiah berupa poin yang bisa dikumpulkan, dan setelah mencapai jumlah tertentu, kamu bisa menukarkannya dengan saldo DANA.

Saldo yang terkumpul bisa langsung digunakan untuk berbagai transaksi.

 

Kategori :