One Global Capital dan Prebuilt Tekan MoU dengan CSCI Kembangkan Konstruksi Modular

Senin 02-06-2025,13:20 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan
One Global Capital dan Prebuilt Tekan MoU dengan CSCI Kembangkan Konstruksi Modular

“Kita harus menemukan cara untuk membuat bangunan lebih aman, lebih berkelanjutan secara ekologis, dan mengurangi pemborosan,” katanya.

Dia pun menggarisbawahi, bagaimana prioritas ini selaras dengan strategi One Global Capital untuk mendefinisikan ulang pembangunan perumahan, hotel, dan proyek mixed-use di seluruh Australia dan Asia Tenggara.

BACA JUGA:Bidik Generasi Muda, Sutera Nexen Luncurkan Klaster Virtu Rp600 Jutaan

BACA JUGA:Okna, Produk Jendela dan Pintu Anti Bising Asal Polandia yang Miliki Segudang Fitur Canggih

Iwan Sunito berencana menggunakan teknologi modular dalam pengembangan proyek One Global Capital, yang berada di kawasan bisnis prospektif Macquarie Park, Sydney.

Menurutnya, proyek ini dapat menjembatani kesenjangan dalam menemukan solusi paling ekonomis guna membangun hunian terjangkau yang sangat dibutuhkan di Indonesia. Proyek ini adalah prototipe dan pembuktian kami.

“Bekerja sama dengan perusahaan konstruksi terbesar di dunia adalah game changer yang tidak pernah saya impikan di masa-masa awal saya menjadi arsitek migran. Saya merasa sangat terhormat untuk menjalani perjalanan ini bersama CSCI dan Prebuilt,” ungkap Iwan.

Kategori :