Kolaborasi Neo+ Airport dan Aloha PIK, Bikin Liburan Makin Berkesan

Rabu 25-06-2025,17:53 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan

BACA JUGA:Awal Mula Korban KDRT di Bekasi Minta Tolong Damkar, Hampir Mau Bunuh Diri

BACA JUGA:Festival SenengMinton 2025: 345 Siswa SD-MI Kudus Ramaikan Ajang Seru Bulu Tangkis Usia Dini

Bila Anda berencana menghabiskan liburan sekolah dengan suasana yang berbeda, kolaborasi ini bisa menjadi pilihan menarik untuk melengkapi pengalaman menginap yang santai dan menyenangkan. 

Terletak hanya 10 menit dari Bandara Soekarno-Hatta dan kurang dari 15 menit menuju ALOHA PIK, Neo+ Airport Jakarta menawarkan kemudahan akses serta kenyamanan yang ideal untuk liburan singkat bersama keluarga. 

Ini saat yang tepat untuk merencanakan momen berkualitas yang penuh keceriaan.

Kategori :