Pada 15 Agustus 2025, Prabowo menyampaikan Pidato Presiden RI pada Sidang Tahunan MPR RI dan Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI dalam rangka HUT ke-80 Kemerdekaan RI.
Kemudian, Prabowo dijadwalkan melakukan Ziarah Nasional dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata pada 16 Agustus pukul 00.00 WIB.