Kemensos dan PT Pos Indonesia Sinkronisasi Data 35 Juta Penerima BLT Tambahan

Kamis 23-10-2025,20:42 WIB
Reporter : Dimas Rafi
Editor : Fandi Permana

Gus Ipul menargetkan proses validasi data rampung dalam waktu dekat agar penyaluran BLTS bisa segera dilakukan.

"Kita targetkan selesai bulan ini atau bulan depan, karena bantuan ini untuk Oktober, November, dan Desember," pungkasnya.

Kategori :