Jadwal Tayang Can This Love Be Translated? di Netflix, Bocoran Video Trailer Bikin Berdebar

Senin 05-01-2026,13:04 WIB
Reporter : Marieska Harya Virdhani
Editor : Marieska Harya Virdhani

Dibintangi oleh Kim Seon-ho (When Life Gives You Tangerines, Hometown Cha-Cha-Cha, Start-Up) dan Go Youn-jung (Resident Playbook, Alchemy of Souls: Light and Shadow, Sweet Home), serial ini ditulis oleh Hong Sisters—Hong Jung-eun dan Hong Mi-ran (Alchemy of Souls, Hotel Del Luna, The Master’s Sun)—dan disutradarai oleh Yoo Young-eun (Bloody Heart), dikenal berkat visual yang elegan dan penceritaan yang penuh emosi.

Can This Love Be Translated? tayang perdana pada 16 Januari, hanya di Netflix.

Kategori :