Hepatitis Akut Misterius Bisa Jadi Pandemi Baru? Simak Jawaban dr Siti Nadia

Kamis 19-05-2022,18:40 WIB
Reporter : Dimas Chandra Permana
Editor : Dimas Chandra Permana

Ia juga mengatakan bahwa hingga kini belum ditemukan klaster hepatitis akut misterius. 

Hal tersebut menandakan belum ada peningkatan kasus yang signifikan dari penyakit ini. 

"Tapi tetap harus diwaspadai. Kita akan melakukan koordinasi dengan Kemendikbud. Nanti kita akan suratkan segala informasi dan program-program yang telah disiapkan bagi sekolah untuk mengedukasi, mengantisipasi hepatitis akut ini," kata Nadia.

Kategori :