DFSK Bocorkan Mobil Listriknya Untuk Pasar Tanah Air, Dari SUV, Komersial Hingga Compact Car

Rabu 14-09-2022,18:13 WIB
Reporter : Reza Permana
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Pengakuan Said Fikriansyah Dituduh sebagai Hacker Bjorka: Saya itu...

Sejumlah rencana untuk mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia juga sudah disiapkan oleh DFSK. 

Mulai dari persiapan layanan purna jual serta pelayanan, hingga menambah lini model kendaraan listrik yang ditawarkan menjadi agenda perusahaan dalam jangka waktu ke depan.

Rofiqi menjelaskan bahwa melihat perkembangan pasar serta dukungan yang diberikan oleh pemerintah terhadap kendaraan listrik, pihaknya siap untuk memberikan yang terbaik bagi konsumen di Indonesia.

BACA JUGA:Pengakuan Said Fikriansyah Dituduh sebagai Hacker Bjorka: Saya itu...

BACA JUGA:Rekening Gendut Ajudan Ferdy Sambo dalam Kekuasaan Putri Candrawathi, Ini Kata Pengacara Bripka RR

DFSK akan memperkenalkan dan menambah line up kendaraan listrik di Indonesia dalam beberapa tahun ke depan. 

“Semua ini kami lakukan untuk memberikan pelayanan serta solusi mobilitas terbaik dengan mengedepankan aspek keberlanjutan lingkungan," tutup Achmad Rofiqi.

Kategori :