JAKARTA, DISWAY.ID-Piala Dunia 2022 di Qatar akan segera mulai dan menjadi kompetisi yang ditunggu para pemain sepak bola.
Akan tetapi tidak semua pemain akan ikut bertanding pada kompetisi Piala Dunia 2022 karena negaranya tidak lolos.
Di antaranya Haaland (Man City), Mo Salah (Liverpool), Martin Odegaard (Arsenal) dan Riyad Mahrez (Man City) tidak mengikuti kompetisi tersebut.
BACA JUGA:Kabar Piala Dunia 2022: Qatar Bebaskan Penonton Tanpa Tes Covid-19
Kompetisi liga di Eropa pastinya akan berhenti sementara adanya Piala Dunia 2022 di Qatar dari 20 November hinggs 18 Desember 2022.
Dengan terhentinya sementara kompetisi liga membuat beberapa klub akan melakukan tour dan melakoni laga uji tanding seperti Arsenal, Manchester City dan Liverpool
Hal tersebut bertujuan untuk menjaga fisik dan mental para pemain selama jeda kompetisi liga.
Dilansir dari The Athletic, Arsenal akan melakukan tour ke Dubai, Uni Emirates Arab pada jeda kompetisi liga.
BACA JUGA:Jokowi Pastikan Piala Dunia U-20 Akan Berjalan Profesional
Tak hanya latihan saja, The Gunners akan melakoni laga uji coba dua pertandingan di Dubai, Uni Emirates Arab guna menjaga performa pemain.
Salah satu dari dua tim yang akan dihadapi Arsenal berasal dari Liga Prancis yakni Lyon dan ada mantan pemain Arsenal Alexandre Lacazette.
Lalu ada juga tim Liga Inggris lainnya yang akan melakukan tour yakni Liverpool akan ke Dubai, Uni Emirates Arab.
Dilansir dari Mirorr Football, Liverpool juga akan melakoni laga uji coba menghadapi Lyon saat The Reds berada di Dubai, Ini Emirates Arab.
Pemilihan Liverpool ke Dubai karena dekat dengan Qatar, jadi pemain yang sedang mengikuti Piala Dunia 2022 jika selesai bisa bergabung langsung dengan skuat