Mega Bintang Lionel Messi Ungguli Rekor Maradona di Piala Dunia, Cetak 789 Gol!

Minggu 04-12-2022,09:28 WIB
Reporter : Khomsurijal Wahibudiyak
Editor : Khomsurijal Wahibudiyak

Timnas Argentina menggempur wakil Asia tersebut guna meraih gol terlebih dahulu, sehingga Lionel Messi dapat mencetak gol pada menit ke-35.

Argentina kemudian menggandakan keunggulan menjadi 2-0 lewat gol yang dicetak striker Manchester City, Julian Alvarez, pada menit ke-57.

Namun Australia sempat memperkecil ketertinggalan menjadi 1-2, setelah bek Enzo Fernandez melakukan gol bunuh diri karena gagal mengantisipasi tendangan dengan baik pada menit ke-77.

Dengan perolehan 2-1 itu, Argentina berhasil lolos ke babak 8 besar Piala Dunia 2022.

Kategori :