“The Three Lions” sejak saat ini jadi ciri khas yang tak terpisahkan dari sejarah sepak bola Inggris.
6. Argentina – La Albiceleste
Timnas Argentina dijuluki “La Albiceleste”, yang artinya “Putih dan Biru Langit”.
Julukan tersebut sesuai denagn warna bendera Argentina. Corak garis-garis yang terdapat pada jersey utama timnas Argentina juga berwarna putih dan biru langit.
BACA JUGA:Jamin Privasi Wisatawan, Gubernur Bali: Tidak Akan Ada Sweeping Status Perkawinan!
BACA JUGA:Viral di TikTok, Netizen Review Makanan Kondangan Kaesang-Erina, Ini Menu yang Jadi Juaranya!
Timnas Argentina sendiri hanya dua kali menjuarai Piala Dunai edisi 1978 di Argentina dan Piala Dunia 1986 di Meksiko.
7. Prancis – Les Bleus
Timnas Prancis punya julukan “Les Bleus” alias “Si Biru” merupakan dari warna dań corak dominan dari jersey Timnas. Selain itu, “Le Coq Gaulois” julukan dari Timnas Prancis yang diambil dari Bahasa Prancis sendiri yang artinya “Ayam Jantan”.
Diketahui, Ayam adalah hewan nasional Prancis dan menjadi logo Federasi Speak Bola Prancis.
BACA JUGA:Pengacara Minta Richard Eliezer Dihadirkan Secara Daring
BACA JUGA:Sebelum Gasak Habis Harta Walikota Blitar, Ini yang Pertama Kali Dilakukan Perampok
Prancis menjuarai Piala Dunia di edisi 1998 yang dihelat di rumah mereka sendiri, untuk pertama. Berselang Dua puluh tahun kemudian, Prancis meraih trofi Piala Dunia kedua mereka di Rusia 2018.
8. Spanyol – La Furia Roja
Julukan dari timnas Spanyol adalah “La Roja” yang berarti “Si Merah”.
Juukan tersebut sesuai dengan warna bendera Spanyol, merah adalah lambang gairah dan kekuatan Spanyol,. dan juga warna kebesaran Timnas Spanyol