Corolla Cross H2 Concept Dengan Bahan Bakar Lebih Murah dan Lebih Bertenaga

Jumat 16-12-2022,12:05 WIB
Reporter : Reza Permana
Editor : Reza Permana

BACA JUGA:Awas Terlewat! Ini Jadwal Argentina vs Prancis dan Kroasia vs Maroko

BACA JUGA:Roy Suryo Dituntut 1,5 Tahun Kurungan Penjara, Momen Salah Lirik 'Indonesia Raya' Teringat Lagi

Corolla Cross H2 Concept mengusung mesin 1.6L 3 silinder turbo yang merupakan mesin bawaan dari GR Corolla dengan teknologi direct injeksi.

Suplai hidrogen bertekanan tinggi ini didukung dengan ptangki bahan bakar dari Toyota Mirai yang mempu memberikan ruang cukup luas serta dengan kapasitas lima penumpang serta bagasi.

Salah satu kelebihan dari penggunaan bahan bakar hidrogen karena masih dapat menggunakan sistem pasokan bahan bakar yang telah ada.

BACA JUGA:Iptu Umbaran Wibowo Dicopot Sebagai Kapolsek Usai Ketahuan Pernah Jadi Wartawan? Kabid Humas Polda Jateng Buat Penjelasan

BACA JUGA:Heboh Fenomena Solstis! Warga Dilarang Keluar Rumah pada 21 Desember 2022, Apa Dampaknya ke Manusia?

Selain itu penggunakan hidrogen tentunya mempunyai ketersediaan bahan bakar yang tak terbatas, tidak seperti mobil full baterai dengan bahan baku lithium serta nikel.

Toyota berharapan dengan penggembangan hidrogen ini diharapkan akan dapat menjadi sebuah solusi dalam menekan karbon emisi yang bisa didapat dengan mudah dan biaya yang lebih murah.

Dalam pengembangan Corolla Cross H2 Concept, Toyota menergetkan akan memproduksi hingga 40 persen meskipun pengembangan teknologi hidrogen ini masih belum final.

Kategori :