Nah permainan tersebut untuk menghasilkan saldo DANA cuma-cuma.
Aplikasi game Helo merupakan game yang bisa digunakan layaknya media sosial lain seperti TikTok atau Instagram.
Di dalamnya ada beberapa tugas yang harus dijalani pengguna. Misalnya, bisa menonton video, memberikan likes atau membuat status sendiri.
BACA JUGA:Cara Rian Mahendra Mulai Pekerjaan Barunya Pasca Dipecat PO Haryanto, Ungkap Kisah Kyai Barseso
Nantinya pengguna atau pemain bisa mendapatkan uang yang akan dikirim ke akun DANA.
Tak hanya menonton video, tugas hariannya cukup daily check-in dengan konsisten selama 30 hari.
Bayarannya sebesar Rp 62.000,-.
Jika masih ingin dapat tambahan cuan lagi, pengguna cukup mengundang teman bakal mendapatkan uang hingga ratusan ribu rupiah.
Cara yang disediakan pada aplikasi penghasil saldo DANA ini adalah dengan membagikan kode referral yang terdapat pada profil Helo pengguna.
Kemudian, pengguna mengajak sebanyak-banyaknya teman untuk ikut menginstall dan bermain.
BACA JUGA:Kopral Haryanto, Usaha Angkot Hingga Jadi Raja Bus Indonesia, Kini Viral Usai Pecat Rian Mahendra
BACA JUGA:Pecat Rian Mahendra dari PO Haryanto, Sopir Angkot yang Jadi Raja Bus Ingin Anaknya Merasakan Ini
Kedua, game Mobile Premier League.
Aplikasi ini juga menjadi salah satu cara menghasilkan uang.
Di dalamnya, pengguna diharuskan menyelesaikan tugas dan harus dituntaskan.